Integrasi Aplikasi Perkantoran
Materi Aplikasi Perkantoran
•Pengertian
Aplikasi perkantoran artinya menyatukan beberapa objek, data ataupun komponen untuk membentuk sesuatu yang utuh dan bermakna
•Contoh dan fungsi
1. Microsoft Office yaitu aplikasi perangkat lunak yang berfungsi mengolah data dan menghasilkan data, membuat surat, membuat slide presentasi,menyimpan data, dan mengirim email
2. Microsoft Excel berfungsi untuk :
-membuat, mengedit, mengurutkan data
-membuat grafik data
-membantu penyelesaian soal logika dan matematika
3.Microsoft Word berfungsi untuk membantu kita mengolah data dan pengeditan dokumen
Materi Integrasi Aplikasi
Perkantoran
•Pengertian
Yaitu rangkaian layanan yang memungkinkan komunikasi antara komponen terpisah dalam layanan mikro yang bertujuan untuk menggabungkan konten apk lain kedalam satu aplikasi
•Contoh dan penjelasan
1.Apk pengolah kata (word processor).
Digunakan untuk membuat dan mengolah dokumen misal membuat surat, menyusun laporan.
contoh :Microsoft Word, open office word, google docs.
2.Apk pengolah lembar kerja (spreadsheet).
Digunakan untuk mengelola data yang disajikan dalam bentuk lembar kerja,yaitu tabel dua dimensi yang terdiri atas kolom dan baris
contoh :Open office, Google Sheet, Microsoft excel.
3.Apk pembuat bahan presentasi yang disebut slide.
Digunakan untuk memudahkan kita untuk membuat slide presentasi dengan mudah dan cepat serta menghasilkan slide yang menarik
contoh: Microsoft Office, power point, Google slide
Komentar
Posting Komentar